#Putaran I - Januari 2014
Assalamualikum...
Alhamdullilah
sahabat kita telah melaksanakan niat kita sedekah putaran pertama, dibulan
pertama tahun 2014. Adapaun yang dapat kami sampaikan pada laporan ini adalah
jumlah saldo urunan sahabat dan bukti penyaluran urunan kita yang alhamdullilah
telah kita laksanakan pada hari minggu, 12 januari 2014.
Penyerahan #UrunanSedekah Oleh Mas Hendry Darru, Mbak Yuni Puspitasari dan Mas Amin subagia |
Nama Lembaga :
Panti Asuhan Anak Balita “Gotong Royong”
Alamat :
Jaranan, Panggung Harjo, Sewon, Bantul.
No Telpon :
(0274) 6608626
Jumlah anak asuh : 20
Anak
Jumlah Urunan :
Rp. 675.000,- (Enam Ratus Tujuh Puluh Lima Ribu Rupiah)
Terimaksih atas kepercayaan sahabatsemua kepada kami,
insyallah kita akan terus belajar agar lebih baik dan sempurna lagi. kami admin
juga mohon kritik dan saran sahabat semua agar lebik baik dan sempurnanya lagi.
Mari bersama saling mendoakan agar tetap sehat dan diberikan
kesempatan dan kesehatan untuk terus bergerak dan menginspirasi dijalan Allah
serta kita diberikan jalan terbaik sehingga apa yang menjadi harapan, doa,
cita, hajat kita diberikan jalan sebagai nikmat Allah... Aminnn
Semoga kita dapat bertemu dan menginspirasi dibulan dan
putaran selanjutnya....
Wassalamualaikum...
Admin_
Disini Klik >> Photo Bisa anda chek
Inilah Tempatnya Panti Asuhan Anak Dan Balita “Gotong Royong” |
Heii... Mereka Sedang Maen Sama Dedek.. Kita doian Semoga Cepet Dapet Jodoh Yah.. Hehehe |
Ini Loh Hasil Urunan kita Di Putaran Pertama :) Alhamdullilah... |
Komentar
Posting Komentar